KKN Mahasiswa Sekolah Tinggi Pariwsata Trisakti Turut Meningkatkan Pengembangan Wisata Situ Parigi Tangsel


KKN Mahasiswa Sekolah Tinggi Pariwsata Trisakti  Turut Meningkatkan Pengembangan Wisata Situ Parigi Tangsel

Mahasiswa Sekolah Tinggi Pairiwsata Trisakti telah melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN), dengan mengirimkan tujuh mahasiswa. KKN telah dilaksanakan di Situ Pairigi, Tanggerang Selatan. Tujuh mahasiswa tersebut telah melaksanakan KKN sejak tanggal 13 sampai dengan 27 Febuari 2023.



Pada hari pertama para Mahasiswa Peserta KKN diantar oleh Dosen Pendamping Lapangan yaitu Ibu Heny Rataningtyas S.E, MM dan Bapak Joko Haryono M.Par ke Kelurahan Parigi, Tanggerang Selatan untuk bertemu dengan salah satu petugas kelurahan dengan tujuan penyampaian kepada pihak kelurahan, bahwa tujuh mahasiswa tersebut ingin melaksanakan kegiatan KKN dan membuat beberapa program yang dapat membantu pengembangan pariwisata di Situ Parigi, Tanggerang Selatan.



Program kerja yang disusun oleh para mahasiswa ini berdasarkan hasil observasi yang telah dilakukan selama 2 hari.

Program kerja yang disusun untuk membantu memajukan daya tarik wisata di Situ Parigi adalah program perbaikan dan perawatan fasilitas toilet umum, perbanyak tempat sampah, revitalisasi Mushola di Situ Parigi, Tanggerang Selatan.



Pak Joko Haryono sebagai dospen pembimbing lapangan mengatakan "memang ada baiknya kita memperbaiki dulu fasilitas yang ada didalam Situ Parigi ini kemudian baru kita pikirkan hal lain yang dapat menambah daya tarik dari Situ Pairgi."

Pada hari Rabu, 15 Febuari 2023 mahasiswa STP Trisakti melaksanakan pertemuan dengan tokoh masyarakat sekaligus pengelola Situ Parigi yaitu Pak Kimpo, kami melakukan wawancara dengan Pak Kimpo lalu meminta izin kalau kami ingin melaksanakan kegiatan KKN.

Setelah itu para Mahasiswa Peserta KKN menuju ke Situ Parigi untuk melakukan observasi terhadap lingkungan dan masyarakat sekitar.


Selain itu di hari yang sama Tim KKN STP TRISAKTI melakukan diskusi untuk penyusunan program, Kami melakukan observasi kembali di keesokan harinya, Kamis, 16 Febuari 2023 lalu bertemu dengan pengelola Situ Parigi yang bernama Pak Abow.

Pada saat itu para Mahasiswa Peserta KKN melakukan wawancara dengan menanyakan beberpa pertanyaan kepada pak Abow seperti sejarah situ parigi, kegiatan masyarakat sekitar, kegiatan pengunjung di Situ Parigi serta keinginan-keinginan yang belum terlealisasikan.



Pada hari Sabtu, 18 Febuari 2023 di pagi hari para Mahasiswa melalukan observasi atas kegiatan pengunjung yang melakukan jogging di pagi hari, Sekaligus melakukan wawancara terhadap pengunjung untuk mendapatkan beberapa informasi tentang Situ Parigi dan untuk mengetahui kekurangan yang dibutuhkan pada Situ Parigi, Tanggerang Selatan.

Kami melakukan observasi kembali di keesokan harinya, Kamis, 16 Febuari 2023 lalu bertemu dengan pengelola Situ Parigi yang bernama Pak Abow pada saat itu kami melakukan wawancara dengan menanyakan beberpa pertanyaan kepada pak Abow seperti sejarah situ parigi, kegiatan masyarakat 
sekitar, kegiatan pengunjung di Situ Parigi serta keinginan-keinginan yang belum terlealisasikan.

0 komentar:

Posting Komentar

 

SEL SURYA

SEL SURYA