74 Anggota PPSU Terima Arahan Babinsa Pondok Bambu Pada Giat Komsos

74 Anggota PPSU Terima Arahan Babinsa Pondok Bambu Pada Giat Komsos

Komsos Babinsa Kelurahan Pondok Bambu,  Pelda Salijan memimpin apel pagi anggota PPSU dihalaman Kantor Kelurahan Pondok Bambu, Kecamatan Duren Sawit, Jakarta Timur, Selasa (11/12/2018).

beberapa hal diantaranya, ucapan terimakasih kepada  Hj. Een selaku Ppengawas PPSU yang selama ini sudah terjalin kerjasama yang baik dengan Babinsa.

“Laksanakan tugas yang diberikan oleh Pimpinan sesuai dengan sektor / zonanya masing masing. Sert Tunjukan loyalitas kita kepada para pimpinan di lingkungan Kelurahan Pondok Bambu, Jaga kekompakan dan kerja sama yang baik sesama Anggota PPSU jangan saling menjatuhkan dan Pelihara kekeluargaan yang selama ini sudah terjalin dengan baik serta Jaga faktor keamanan dalam setiap melaksanakan pekerjaan,” ucap Salijan.

Apel giat PPSU Kelurahan Pondok Bambu dihadiri oleh Kasi Ekbang & Lingkungan Hidup / pengawas PPSU, Hj. Een beserta staf , Kordinator PPSU Syukron dan para komandan regu PPSU.

“Ada 74 orang Anggota PPSU yang mengikuti apel kesiapan kerja sama dengan Babinsa Pondok Bambu berjalan tertib dan kondusif.  Kegiatan apel selesai pukul 07.50 wib, selanjutnya para anggota PPSU menuju ke zona kerja masing masing untuk melaksanakan kebersihan,” tegas Salijan.

0 komentar:

Posting Komentar

 

SEL SURYA

SEL SURYA